Pengertian, Manfaat, Cara, dan Tata Tertib Permainan Memanjat/Climbers
Pengertian Memanjat
Memanjat adalah permainan menaiki panjatan besi atau berbentuk panjatan rantai dengan kaki dan tangan.
Manfaat Memanjat
- Melatih otot dan tulang anak
- Melatih keseimbangan
- Melatih koordinasi tangan dan kaki
- Meningkatkan kesigapan anak
- Membuat anak lebih lincah bergerak
Cara Penggunaan Permainan Memanjat
Cara penggunaan permainan memanjat adalah dengan memanjat panjatan besi dengan menginjak setiap pijakan yang tersedia atau bila panjatan rantai dengan cara memanjat rantai yang digoyang - goyang dari paling bawah sampai ke puncak, kemudian turun lagi dengan rantai yang digoyang.
Tata Tertib Permainan Memanjat
- Permainan untuk anak usi dibawah 10 tahun
- Didampingi orang tua / petugas
- Anak yang bisa memainkan permainan memanjat adalah anak yang sudah bisa memanjat sendiri
- Anak menaiki satu persatu setiap pijakan atau rantai dengan berpengangan pada pijakan atau rantai di atasnya
- Anak turun dari panjatann dengan posisi badan tetap seperti saat memanjat (badan tidak membelakangi panjatan besi atau rantai)
- Anak bermain bergantian agar tidak bertabrakan.
Post a Comment for "Pengertian, Manfaat, Cara, dan Tata Tertib Permainan Memanjat/Climbers"